Peran Teknologi dan Informasi dalam Membantu Mengembangkan Kreativitas Wanita

Sekarang jadi Kartini, bukan berarti harus pakai kebaya dan rambut harus disanggul rapi.
Tapi, jadi Kartini di masa modern itu, tentu saja lewat teknologi yang semakin modern ini.

Pekerjaan wanita tidak jadi sebatas 'itu-itu' saja, melainkan pilihan pekerjaan wanita makin meluas, seperti mengikuti bisnis online yang beredar banyak di internet.
Dan juga bagi wanita yang mempunyai bisnis toko sendiri juga bisa mengembangkannya di dunia maya, seperti situs Facebook.

Tidak hanya itu juga, para wanita juga bisa melatih kreativitasnya di dunia maya. Seperti, menulis cerita-cerita fiksi - maupun cerita lain - dan lalu mem-posting-kan cerita itu di situs menulis online, Facebook, blog, dan lain-lain dan kita juga bisa mengetahui pendapat orang lain mengenai cerita kita. Jadi, tak melulu orang terdekat kita saja yang kita ketahui pendapatnya, sehingga kita bisa makin berkembang.

Selain itu, bagi wanita yang ingin membuka atau yang tekah memiliki toko pakaian, bisa juga melihat pakaian-pakaian apa yang sedang menjadi mode atau pasaran melalui Facebook, seperti mamanya temanku, sehingga pakaian-pakaian yang dijual pun tetap bisa up-to-date tanpa harus berkeliling kota untuk melihat toko-toko pakaian lain.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cerita ABG | Cerita HOT | Cerita ABG ML (foto HOT)

How to Contact Me

Resensi Buku | Review Novel Once Upon a Love by Aditia Yudis