Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2011

Hati-hati dengan Jebakan Peringkas Url di Facebook!!

Penggguna Facebook di Indonesia sebaiknya waspada dengan fenomena ‘peringkas URL berivirus’, walaupun sebetulnya ini tidak berbahaya. “Ini jelas buatan Indonesia (lokal). Mereka menggunakan metode Cross Site Scripting (XSS), satu tingkat di atas metode phising. Namun bedanya metode ini jebakan dan bisa mengirimkan secara otomatis hanya dengan sekali klik saja, ke teman- temannya, ” terang ahli keamanan Alfons Tanujaya, dari Vaksin.com, yang menyebut virus ini sebagai ‘jebakan betmen’, saat dihubungi okezone, Selasa (29/3/2011). Alfons juga menambahkan, jebakan ini hadir dengan beragam pemendek URL yang memang terkadang dimanfaatkan oleh para pelaku untuk menyembunyikan status situs yang tidak diketahu sama sekali. Kendati demikian dari hasil pantauan tim Vaksin.com, jebakan ini tidak atau belum mengarah kearah sesuatu yang berbahaya, seperti mencuri informasi pribadi ataupun data-data yang sifatnya sensitif. Namun memang tetap harus diwasapadai. “Kami meliha

Peduli Autis | Jacob Barnett, Anak Autis tapi punya IQ melebihi Einstein

Gambar
Tidak ada yang spesial jika melihat Jacob Barnett. Bocah berusia 12 tahun ini sama seperti teman- teman sebayanya. Ia suka bermain game, adu lompat, atau merasakan cinta monyet. Tapi, ia memiliki kelebihan tersendiri. Barnett adalah seorang peneliti di Universitas Indiana, Amerika Serikat. Saat ini, ia tengah disibukkan dengan pencarian dalam penjelasan teori yang menantang teori Big Bang, bagaimana alam semesta muncul. Anak ajaib itu berhasil lulus Sekolah Menengah Atas di usia delapan tahun. Barnett kini tengah melanjutkan studinya di jurusan astrofisika tingkat atas. Sebagai mahasiswa termuda, ia bahkan mengajarkan teman-teman kuliahnya yang lebih tua. Barnett pernah didiagnosis mengidap Sindrom Asperger, bentuk autisme ringan. Bocah ajaib ini menjadi sangat spesial bagi orang tuanya. Saat diperiksa ternyata IQ Barnett mencapai 170. Saat kecil dulu, ia bisa belajar sendiri mengenai kalkulus, aljabar, dan geometri dalam dua minggu. Sumber: liputan6.com

Peduli Autis | Berhenti Bercanda menggunakan kata ''AUTIS''!

Banyak dari kita secara, sadar atau tidak, sering bercanda dengan menggunakan kata-kata “autis”. Akan tetapi, apakah kita sudah mengetahui secara gamblang tentang apa itu “autis” ?? Dan mengapa kita “tega” menggunakan kata-kata tersebut untuk “mencemooh” teman atau saudara kita walaupun dalam konteks bercanda. Padahal autis bukanlah sesuatu yg melanggar norma sehingga harus disingkirkan dan dijelek-jelekkan. Coba kita bayangkan kita memiliki saudara seorang penderita autis, dan ada orang yg bercanda menggunakan kata-kata autis untuk meledek temannya. Bagaimana perasaan kita? Agar kita lebih bisa menghargai penderita autis, maka ada baiknya kita mengenal apa itu “autis”. Istilah autisme diperkenalkan pertama kali oleh Leo Kanner, seorang psikiater dari Harvard (Kanner, Austistic Disturbance of Affective Contact) pada tahun 1943 berdasarkan pengamatan terhadap 11 penderita yang menunjukkan gejala kesulitan berhubungan dengan orang lain, mengisolasi diri

Bandung menyimpan potensi gempa besar

Gambar
Dibalik keindahan panorama Bandung, ternyata kota ini menyimpan potensi gempa bumi yang cukup besar. Walaupun kota ini dikelilingi oleh jajaran pegunungan, mungkin selama ini banyak orang tak pernah mengira bahwa kota berjuluk Parijs van Java itu menyimpan sebuah sesar aktif sepanjang 22 kilometer, yang sewaktu-waktu mengancam sekitar 2,4 juta penduduknya. Menurut pakar geologi dari ITB, Agus Hardoyo, sesar Lembang, yang membelah daerah Maribaya hingga Cisarua, merupakan salah satu sesar aktif di pulau Jawa yang berhubungan dengan aktivitas gunung Sunda purba. Sesar atau juga dikenal dengan istilah ilmiah fault, merupakan retakan di kerak bumi yang mengalami pergeseran atau pergerakan. Secara umum dikenal tiga jenis sesar, yaitu sesar normal (normal fault), sesar naik (reverse fault), dan sesar geser mendatar (strike-slip fault). Menurut Agus, dengan memperhatikan morfologi yang terbentuk, maka sesar Lembang termasuk dalam kategori sesar normal. Bagian u

Tsunami memperekat hubungan Indonesia-Jepang

Bencana gempa dan tsunami yang dirasakan Jepang menimbulkan empati dan kepedulian masyarakat Indonesia, yang pernah merasakan bencana tsunami di Aceh akhir 2004 silam. Kepedulian masyarakat Indonesia pun kemudian diperlihatkan dengan berkumpul di depan Kedutaan Besar Jepang di Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat, Minggu, 27 Maret 2011 nanti. Diperkirakan ribuan orang akan berkumpul sejak pukul 06.00 dan memberikan simpati dengan berbagai acara seni, untuk membangkitkan semangat masyarakat Jepang. Rencananya, acara yang dinamakan INA 4 JPN (Indonesia for Japan) ini akan juga dihadiri Kepala Unit Kerja Presiden bidang Pengawasan dan Pengendalian Pembangunan Kuntoro Mangkusubroto dan Duta Besar Jepang untuk Indonesia Kojiro Shiojiri. Kuntoro yang merupakan mantan Kepala Badan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Aceh-Nias secara simbolis akan menyampaikan pidato simpati Indonesia atas bencana yang menimbulkan belasan ribu korban ini. Kuntoro mengatakan bencana di Jepang

Review film 3 IDIOTS

Gambar
Waduhh, terlambat banget yaa.. uda 1 tahun lebih neh film, tapi review tetap jalan yaa.. Soalnya nih film bagus banget O.O Tanggal rilis: 24 Des 2009 Genre: Komedi, drama, romance Lama waktu: 2 jam 40 menit Rate: 13-PG (untuk remaja dan keatasnya doang loh) My Rating: 9/10 Pemain: - Madhavan sbg Farhan - Shaman Joshi sbg Raju - Aamir Khan sbg Rancho - Kareena Kapoor sbg Pia Sinopsis: Film ini dimulai dari 2 sahabat yang sedang mencari satu sahabatnya yang menghilang entah kemana sejak mereka tamat kuliah. Dan pada saat perjalanan mencari sahabat mereka, dimulailah flashback2 tentang perjalanan sahabat mereka - Farhan, Raju, dan Rancho. Review Wah, hiks.. Telat tahu kalau ada film bagus kae gini. Tapi, lebih baik telat daripada tidak sama sekali, hehe.. Film 3 Idiots ini Bagus banget lah, 5 jempol saya kasih kalau bisa! Pertama saya dengar judulnya, ngga nyangka loh kalau ini film India, 3 IDIOTS, kesannya kae film Inggris. Baru saya searching dulu mengenai

Review game Surviving High School 11

Played on: Nokia E63 Genre: High School, Simulation Rating: 3/5 Satu lagi game high school yang saya mainkan dari EA. Jujur, awal-awalnya saya kurang sreg sama ini game. Tapi, toh saya tetap mainkan. Kenapa saya kurang sreg sama ini game? Karena cuma dialog muluu, ga bisa melihat full body dari si karakter game, cuma bisa lihat wajahnya. juga ngga bisa mengontrol karakter yang kita mainkan (mis:jalan suka hati kemanapun), kecuali memilih pembicaraan. Tak ada pemandangan lain yang bisa kita lihat selain latar belakang game yang cuma menandakan tempat dan waktu saja (anda akan tau jika kalian memainkannya nanti). Tapi, setelah saya mainkan sampai habis. Toh, tak buruk-buruk amat juga. Karena saya suka alur ceritanya, dan malahan bikin penasaran loh! Meskipun hanya ada dialog mulu, tapi jika anda mainkan pasti bisa membuat anda jatuh cinta sama alur ceritanya. Apalagi jika anda demen soal yang cinta-cinta sama yang high school. Kebetulan, saya penyuka novel nih, hehe.

Ahmad Dhani minta dikasihani

Studio Ahmad Dhani di Jalan Pinang Mas III, Jakarta Selatan dikirimi paket buku berisi bom. Pasca kejadian tersebut, Dhani minta dikasihani karena tak punya istri. "Kasihanilah saya, cuma seorang single parent," ujarnya saat ditemui di Studio RCM Jalan Pinang Mas III, Jakarta Selatan, Kamis (17/3/2011). Dhani mempunyai tiga anak hasil hubungan rumah tangganya dengan penyanyi Maia Estianty. Sampai saat ini Dhani masih belum menemukan pengganti Maia. Ia memang sering dikait-kaitkan punya hubungan khusus dengan Mulan Jameela. Studio Dhani dikirimi paketan buku yang berisi bom sejak Selasa (15/3/2011). Ia diminta menuliskan kata pengantar untuk buku berjudul 'Yahudi Militan' itu. Beruntung, Dhani lolos dari maut. Sebelumnya, Dhani juga merasa menyesal di kantornya tersebut tak terpasang CCTV. Ia pun sempat menelepon orang yang mengirimnya paket bom tersebut. Namun, tidak ada jawaban. Sumber : hot.detik.com

Cara membedakan berlian asli dan palsu

Berlian selalu menjadi daya tarik setiap wanita. Harganya yang mahal dan langka membuatnya sangat riskan untuk membelinya di toko perhiasan yang tidak terpercaya. Batu berlian yang asli dan imitasi sangat sulit untuk dibedakan. Tetapi jika mengetahui bagaimana cara membedakannya maka akan lebih memudahkan Anda untuk mendapatkan berlian yang disukai. Bagi para wanita yang tidak bisa membedakan mana berlian asli dan imitasi, maka ikuti beberapa tips berikut ini, dilansir ehow: 1. Menguji dengan bernapas pada berlian. Jika berlian asli maka kabut yang dihasilkan akan menghilang dengan cepat. Tetapi jika berlian imitasi maka batu berlian akan tetap berkabut selama beberapa detik. 2. Cermati setiap sisi pada berlian. Berlian asli akan memperlihatkan kilauan yang mempesona dari berbagai sisi. Berlian imitasi seringkali didesain hanya memberikan kilauan pada bagian atasnya saja, namun kurang berkilau dari sisi lainnya. 3. Letakan berlian di atas koran dan amat

Cerita ABG | Cerita HOT | Cerita ABG ML (foto HOT)

Gambar
Sesuai gambar, anda akan merasa sangat panas dan seperti kepedasan jika anda membaca cerita super HOT ini! Jika anda meneruskan membaca, maka resiko di tangan anda!! Jika anda ga takut dosa silakan lanjutkan tp jika anda takut dosa silakan t'serah anda deh mau lanjutkan/tdk :siul: Pengakuan si Putra (nama samaran) yg pernah ML (ada fotonya!!) (ceritanya pake tokoh kedua aja biar gampang) si Putra - 18 tahun - waktu itu lagi mau ngapel ke rumah pacarnya si Dina (nama samaran) - 16 tahun -. Pas sampai di depan rumah si Dina, rupanya Dinanya lagi duduk di teras rumah, wajahnya murung. Trus si Putra masuk ke teras rumahnya dan tiba-tiba si Dina mukanya jadi ceria. Lihat dalem rumah Dina yang gelap dan sepi, si Putra pun nanya. "dek, rumahnya kok gelap banget sih, trus sepi banget, emangnya pda kemana?" "Lagi mati lampu bang, semuanya pada pigi ke kondangan waktu siang tadi, temeni adek dong bang"kata Dina sambil menggelayut manja di lengan Putra.

kekuatan dari sebuah pelukan

POWER OF HUGGING : Tahun lalu ada berita di TV Channel-7 Sydney bhw bayi lahir prematur 27 mg yg sdh dinyatakan meninggal, hidup lagi stlh 2 jam DIPELUK ibunya. Yg dilakukan oleh si ibu, dikenal sbg Kangaroo Care yaitu perawatan bayi prematur dg cara memberikan sentuhan hangat n menyalurkan energi si ibu kpd bayi-nya. Kisah nyata diatas juga membuktikan bhw PELUKAN bisa memberi keajaiban2, dan bisa kita praktekkan dlm kehidupan se-hari2. Seorang ahli terapis bilang : “Kalau rumah tangga Anda diambang kehancuran, peluklah pasangan Anda 20X sehari. Sy yakin Anda berdua tak akan bercerai ”. Setiap org butuh 4X pelukan/ hari utk tetap hidup, 8X utk sehat, n 12X utk awet muda n bahagia. Saat berpelukan, tubuh melepaskan hormon oxytocin yg nyambung dgn rasa damai n cinta. Hormon ini membuat jantung n pikiran sehat. Pelukan dpt dilakukan kpd semua, suami/istri, kekasih, keluarga, anak n orang tua. Yg pasti pelukan harus bebas dari konotasi negatif apalagi gairah. Ini

310 Orang tewas di Jepang akibat tsunami dan gempa

Sedikitnya 310 orang tewas, 350 orang hilang dan 544 orang luka- luka akibat gempa 8,9 SR yang melanda Jepang siang tadi. "Korban tewas termasuk 200-300 orang yang tewas ditemukan di Kota Sendai," kata juru bicara kepolisian setempat seperti dilansir AFP, Jumat (11/3/2011). Sebelumnya, sekitar 200-300 jenazah ditemukan di sekitar pantai di Kota Sendai, Jepang. Kantor berita Kyodo dan Jiji Press mengatakan, mayat-mayat itu ditemukan di kawasan Wakabayashi, Sendai, menyusul gempa besar yang akhirnya menimbulkan tsunami. ------------- Sumber: detik.com

310 Orang tewas di Jepang akibat tsunami dan gempa

Sedikitnya 310 orang tewas, 350 orang hilang dan 544 orang luka- luka akibat gempa 8,9 SR yang melanda Jepang siang tadi. "Korban tewas termasuk 200-300 orang yang tewas ditemukan di Kota Sendai," kata juru bicara kepolisian setempat seperti dilansir AFP, Jumat (11/3/2011). Sebelumnya, sekitar 200-300 jenazah ditemukan di sekitar pantai di Kota Sendai, Jepang. Kantor berita Kyodo dan Jiji Press mengatakan, mayat-mayat itu ditemukan di kawasan Wakabayashi, Sendai, menyusul gempa besar yang akhirnya menimbulkan tsunami. ------------- Sumber: detik.com

Makanan2 yang menguatkan gigi dan tulang

Kalsium dan vitamin D adalah fondasi penting untuk membuat tulang dan gigi yang kuat. Kalsium mendukung struktur tulang dan gigi, sedangkan vitamin D meningkatkan penyerapan kalsium dan pertumbuhan tulang. Kebutuhan tersebut bisa dipenuhi dari asupan makanan berikut ini: 1. Yogurt http://cdn-u.kaskus.us/32/3t4ti3oq.jpg Kebanyakan orang mendapatkan vitamin D melalui paparan sinar matahari, tapi makanan tertentu, seperti yoghurt juga kaya dengan vitamin D. Satu cangkir yoghurt bebas lemak cukup untuk memenuhi kebutuhan kalsium harian Anda." 2. Susu http://cdn-u.kaskus.us/32/mz3xbi2j.jpg Delapan ons susu bebas lemak akan menghasilkan 90 kalori. Pilihlah produk susu tanpa lemak yang diperkaya dengan vitamin D untuk mendapatkan manfaat ganda. Seandainya tidak gemar susu murni, bisa juga digantikan produk olahan seperti smothies atau jus buah yang dicampur dengan susu." 3. Keju http://cdn-u.kaskus.us/32/wjty1zr2.jpg Hanya karena keju penuh kalsium tid

doa utk memperkuat iman

Gambar
Tuhan, Aku ingin belajar mempercayaiMu lagi Bisakah aku? Tuhan, Akhir-akhir ini aku merasa aku kepercayaanku padamu semakin pudar Karena seiring hidup yang makin berat dan pahit, Tuhan Mengapa? Mengapa karena penderitaan Dapat mengikis kepercayaan yang telah kuukir Tuhan? Seperti air hujan yang terus mengikis permukaan jalan hingga berlubang Hatiku seperti berlubang Kosong Dan mati rasa Seakan-akan penderitaan ini sudah tidak cukup lagi hanya dengan air mata yang turun Tak ada lagi yang bisa mengaspal hati ini Memperbaiki hati ini Kecuali kebahagiaan abadi dariMu Tuhan Walaupun dunia seperti menutup telinga atas jeritan hati ini Dan juga menutup mata akan torehan luka yang ada dihati Dan menimbulkan bekas yang tak akan bisa dihapus dan diobati Sama seperti paku yang dicabut dari dinding dan menimbulkan bekas lubang dari paku Tapi, jika memang kebahagiaan abadi itu, suatu hari akan datang Aku rela menunggu dan percaya Amin

Confusing 'bout Piracy !!

Piracy Piracy oh piracy.. Bajakan oh bajakan.. Dulu sewaktu mengganti hengpon Nokia e63, saya memakai kartu Ind*sat *M3. Dan berhubung saya suka main game (waktu itu, tingkat persen maniak game saya kira-kira, masih 40% lah), Saya rajin searching game di Arena Games punya Ind*sat, dan game pertama yang tertambat di hati saya ialah: Miami Night: Success in the City (klo ga salah) dan (untunglah..) saya membelinya. Tidak merasa ada kata yang aneh? Sekali lagi, saya MEMBELINYA, dan bukan mendownloadnya secara bajakan karena saat itu saya masih belum kenal yang namanya w*ptr*ck, m*b*le9m, dsj. yang saya tau cuma kapal bajak laut di One peace :)) Dan karena harga game itu murah, 5000 perak, lumayanlah.. Dan lalu tibalah game pertama di HP saya itu. Dan lalu saya pamerlah ke kakak saya (hehehe :P), dan ternyata dia tertarik, saya pun meminjamkan hengpon saya padanya. Dan begitulah selanjutnya, asal dia pulang dari kota Medan, dia selalu pinjam hengpon saya buat main game itu. Hari be

nasihat salah satu orang terkaya di dunia, Warren Buffett

Gambar
Warren Buffett, seorang pebisnis dan investor yang ketajaman pikirannya amat luar biasa sehingga ia diibaratkan sebagai perpaduan antara fisikawan Einstein, seniman Picasso dan raja kaya raya pencipta koin emas Croesus, dalam satu tubuh. Berikut ini adalah wawancara yang pernah ia lakukan dengan CNBC. Dalam wawancara tersebut ditemukan beberapa aspek menarik dari hidupnya : "Anjurkan anak anda untuk berinvestasi" Ia membeli saham pertamanya pada umur 11 tahun dan sekarang ia menyesal karena tidak memulainya dari masih muda. "Dorong Anak Anda untuk mulai belajar berbisnis" Ia membeli sebuah kebun yang kecil pada umur 14 tahun dengan uang tabungan yang didapatinya dari hasil mengirimkan surat kabar. "Ia masih hidup di sebuah rumah dengan 3 kamar berukuran kecil di pusat kota Ohama, yang ia beli setelah ia menikah 50 tahun yang lalu" "Jangan membeli apa yang tidak dibutuhkan, dan dorong Anak Anda untuk berbuat yang sama&

Nurdin tak yakin FIFA bakal minta dia mundur

Gambar
Ketua Umum PSSI, Nurdin Halid menilai kabar yang menyebutkan FIFA akan memintanya mundur dari pencalonan pengurus baru PSSI tidak benar. Langkah tersebut tidak lazim dilakukan FIFA. "Berita itu tidak benar karena hari ini baru rapat FIFA," kata Nurdin lewat pesan singkatnya kepada VIVAnews, Kamis, 3 Maret 2011. "Dan tidak biasa FIFA memutuskan sesuatu yang bersifat teknis tanpa menanyakannya kepada federasi," lanjut Nurdin. Sebelumnya, World Football Insider (WFI) dalam situsnya menyatakan telah mendapat informasi dari sumbernya di FIFA terkait hasil sidang Komite Asosiasi yang digelar di Zurich, Swiss, Rabu, 2 Maret 2011. Salah satu hasil rapat tersebut adalah meminta Nurdin tidak mencalonkan diri lagi pada kepengurusan PSSI periode 2011-2015. Selanjutnya PSSI juga diminta segera menggelar Kongres Luar Biasa dengan dua tahap. Tahap pertama, memilih komite pemilihan yang independen, yang bekerja berlandaskan statuta FIFA. Sedangkan ta

WB keluarkan uang setengah juta dolar demi peran harry potter

Daniel Radcliffe telah melebarkan sayapnya dari sekedar seorang Harry Potter, dan itu mengakibatkan Warner Bross harus mengeluarkan biaya sebesar 500.000 Dolar AS untuk mendatangkannya kembali dalam premier film ‘Harry Potter and The Deathly Hallows’ bagian kedua yang akan digelar besar-besaran di Trafalgar Square, London. Pada saat ‘Harry Potter and The Deathly Hallows’ dirilis pada bulan Juli, pada saat yang sama pula Radcliffe harus tampil dalam pertunjukkan Broadway berjudul ‘ How to Succeed in Business Without Really Trying.’ Radcliffe telah menandatangani kontrak untuk memainkan peran utama dalam pertunjukkan tersebut, sementara kehadirannya di London dalam premier Harry Potter juga diperlukan. Bila Radcliffe memillih untuk tetap tampil di Broadway, artinya aktor Inggris tersebut tidak dapat memenuhi kewajibannya mempromosikan film final Harry Potter. Eksekutif Warner Bross pun mencari jalan keluar atas permasalahan ini. Sebagai solusi, mereka membuat

10 Negara dengan Pertumbuhan ekonomi yg tinggi

Ekonom Citi, William Buiter memprediksi sejumlah negara akan mengalami pertumbuhan cukup pesat hingga 2050. Bahkan, Nigeria, India, dan Irak akan menjadi negara yang paling cepat berkembang hingga 40 tahun ke depan. Pertumbuhan ekonomi tiga negara itu diproyeksikan lebih dari 7,7 persen per tahun. India juga diprediksi menjadi sepuluh kekuatan ekonomi dunia bersama China, Brasil, dan Rusia pada 2050. Bagaimana dengan Indonesia? Badan Perencanaan dan Pembangunan Nasional (Bappenas) juga optimistis, Indonesia akan menjadi kekuatan 10 besar ekonomi dunia pada 2025 dan selanjutnya enam besar dunia pada 2050. Proyeksi Bappenas itu menunjuk pada asumsi pertumbuhan ekonomi tinggi di Tanah Air. Sementara itu, pertumbuhan ekonomi riil dipatok sebesar 7-8 persen per tahun secara berkelanjutan. Berikut peringkat negara dengan proyeksi pertumbuhan ekonomi tertinggi dalam 40 tahun ke depan versi Citi yang dikutip dari Business Insider: 1. Nigeria Negara ini memiliki p

Foto Justin Bieber Ngamen Umur 13 tahun

Gambar
Siapa yang tak kenal Justin Bieber sekarang, tapi di tahun 2007 ia hanya penyanyi amatir yang tak dikenal. Pada sebuah foto yang dikatakan diambil Agustus 2007 yang dimuat UsWeekly, Kamis (24/2), memperlihatkan Bieber saat belum tenar, di usia 13 tahun, memainkan gitar dan menyanyi sambil menunggu recehan dari orang-orang lewat di depan Avon Theathre di kampung halamannya, Stratford, Ontario, Kanada. Foto ini diambil fotografer I. Shutter yang mengatakan pada UsWeekly memotretnya pada “20 Agustus 2007 jam 9 pagi” saat ia melihat “anak manis” main gitar sementara orang-orang melempar uang ke tas gitar di depannya. Tapi, keasyikkan Bieber mengamen hari itu tak lama. “Manajer bioskop mengusirnya bahkan mengejar bocah itu,” cerita Shuter. Bieber pernah mengatakan dari ngamen di depan bioskop itu ia bisa mengumpulkan AS$ 3 ribu. Sebuah videonya You Tube lalu mengantarnya jadi terkenal. Foto: sumber: www.morzing.com/konten/1031/foto-justin-bieber-ngamen

Foto Justin Bieber Ngamen Umur 13 tahun

Gambar
Siapa yang tak kenal Justin Bieber sekarang, tapi di tahun 2007 ia hanya penyanyi amatir yang tak dikenal. Pada sebuah foto yang dikatakan diambil Agustus 2007 yang dimuat UsWeekly, Kamis (24/2), memperlihatkan Bieber saat belum tenar, di usia 13 tahun, memainkan gitar dan menyanyi sambil menunggu recehan dari orang-orang lewat di depan Avon Theathre di kampung halamannya, Stratford, Ontario, Kanada. Foto ini diambil fotografer I. Shutter yang mengatakan pada UsWeekly memotretnya pada “20 Agustus 2007 jam 9 pagi” saat ia melihat “anak manis” main gitar sementara orang-orang melempar uang ke tas gitar di depannya. Tapi, keasyikkan Bieber mengamen hari itu tak lama. “Manajer bioskop mengusirnya bahkan mengejar bocah itu,” cerita Shuter. Bieber pernah mengatakan dari ngamen di depan bioskop itu ia bisa mengumpulkan AS$ 3 ribu. Sebuah videonya You Tube lalu mengantarnya jadi terkenal. Foto: sumber: www.morzing.com/konten/1031/foto-justin-bieber-ngamen

20 negara termacet di dunia (Indonesia termasuk juga!!)

Gambar
1. Tokyo, Japan:" Meski sudah mempunyai monorel dan kereta super-cepat, penduduk Tokyo masih akrab dengan yang namanya kemacetan bagi para pengendara mobil. Bahkan Tokyo Traffic Control center beroperasi 24 jam tanpa henti." 2. Los Angeles, USA:" Sudah menjadi rahasia umum kalau LA adalah kota yg mempunyai kemacetan yang parah. Meski sudah mempunyai banyak jalan tol, jembatan, dan rute alternatif, LA asih tetap masuk top-10 kota termacet di dunia." 3. São Paulo, Brazil:" Tercatat terjadi kemacetan sepanjang 166 mil (266 km) dari 522 mil (835 km) panjang jalan pada 9 Mei 2008. Rata2 1000 mobil baru setiap harinya." 4. Bangkok, Thailand:" Sepeda bisa menyeberang dan melewati jalanan yang ramai tanpa tanda peringatan, begitu pula kendaraan lain. Para turis menilai fenomena ini sebagai real chaos dari kemacetan." 5. Moscow, Russia:" Kemacetan terparah terjadi sewaktu musim dingin dikarenakan jalanan tidak bis

cara menambah berat badan

Umumnya setiap orang menginginkan tubuh yang ramping, tapi jika tubuh terlalu kurus juga bisa menimbulkan beberapa dampak bagi kesehatan. Tapi ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk menaikkan berat badan secara sehat. tubuh yang terlalu kurus cenderung memiliki sistem kekebalan tubuh yang lemah sehingga rentan terhadap infeksi, komplikasi bedah dan waktu pemulihan penyakit yang lebih lama. Namun kondisi ini bisa dihindari dengan menaikkan berat badan secara sehat sehingga memiliki tubuh yang optimal, salah satunya dengan menggunakan indikator indeks massa tubuh (body mass index/BMI). Seseorang yang memiliki nilai BMI kurang dari 18 berarti memiliki berat badan di bawah normal, BMI 18,5-24,9 berarti memiliki berat badan normal, BMI 25-29,9 berarti memiliki berat badan berlebih dan BMI lebih dari 30 berarti mengalami obesitas. Ada berbagai faktor yang bisa menyebabkan seseorang bertubuh kurus yaitu: Memiliki tingkat metabolisme yang c

Aplikasi Video Chat baru di fb!

Mengobrol dengan teman di Facebook kini akan lebih mengasyikkan. Kehadiran sebuah aplikasi bernama SocialEyes membuat Facebooker bisa melakukan video chat baik satu lawan satu maupun berkelompok. Diperkenalkan di ajang DEMO, sebuah konferensi teknologi bagi perusahaan baru yang dihelat di California, Amerika Serikat (AS), SocialEyes mampu menarik perhatian. Dikutip detikINET dari AFP, Selasa (1/3/2011), pengguna yang tertarik sudah bisa menjajal layanan ini dengan mengunjungi socialeyes.com atau apps.facebook.com/socialeyes. Selanjutnya, pengguna akan diminta melakukan sign in menggunakan ID Facebook dan langsung terkoneksi dengan teman-teman mereka di jejaring sosial tersebut. "SocialEyes menghadirkan pengalaman berjejaring sosial ke tingkat yang lebih tinggi dengan memungkinkan pengguna terhubung dengan jaringan pertemanan mereka dan bertemu dengan orang-orang yang memiliki minat sama melalui komunikasi tatap muka secara online," kata co-fo

Top List 10 Game HP

TOP 10 GAME HP Rekomendasi Berikut ini adalah daftar Top 10 game versi saya pastinya. Cekidot.. 1. Gangstar Bagi yang suka game action, adventurem juga bagi yang menginginkan game GTA ada di ponsel anda. Maka, game Gangstar boleh jadi masuk ke dalam daftar game yang akan didownload oleh anda. Game Gangstar terbaru, yaitu ''Gangstar:Miami Vindication''. 2. The Sims 3 Saya merekomendasikan The Sims 3 karena, tempat untuk berjelajah bukan hanya di rumah saja (seperti The Sims 2), tapi juga bisa berkunjung ke rumah tetangga. Tapi, tetap seperti biasa, saat kerja tidak kelihatan (alias skip time). Juga mungkin tak bisa mempunyai anak. Tapi, sebagai pembunuh kebosanan dan jika anda juga termasuk penggemar The Sims, bolehlah game ini dicoba. 3. Pop Superstar Sesuai judulnya, game ini tentang menjadi superstar. Tapi, awal game ini dimulai dari karakter kita yang masih 'orang biasa' dan dengan melewati hal2 dan perjuangan2 lainnya, maka akhirnya karakter kita